Kamis, 21 November 2013

PUISI "TUHANKU"


Wahai Tuhanku..
Engkaulah satu-satunya tempat ku untuk mengadu
Engkau kabulkan doa-doa yang kuminta
Engkau berikan rezeki yang melimpah untuk hidupku

Oh Tuhanku...
Aku sangat mencintai-Mu dan merindukan Nabi-Mu
Tunjukkan aku jalan yang lurus dan benar
Agar aku dapat menjadi salah satu hamba pilihan-Mu

Tuhan...
Aku akan mengagungkan-Mu selama hidupku
Dan menjauhi larang-larang-Mu
Semoga engkau memberikan petunjuk dalam hidupku

Aamiin Ya Robbal Alamin....

Karya : Dinda Aula Zainab
Kelas : VIII A

Tidak ada komentar:

Posting Komentar